Plt. Lurah Gedongkiwo Bersama DINSOSKERTRANS Resmi Buka Padat Karya Infrastruktur di Kelurahan Gedongkiwo
GEDONGKIWO (13/02/2023) - Padat Karya merupakan kegiatan pembangunan yang lebih banyak menggunakan tenaga manusia dibandingkan tenaga mesin. Tujuan program padat karya adalah pemberdayaan masyarakat dalam rangka penyerapan tenaga kerja untuk ...