Penyuluhan tentang Bantuan Hukum Gratis Bagi Masyarakat Miskin di Kelurahan Gedongkiwo
GEDONGKIWO (30/07/2024) - Pemerintah Kota Yogyakarta melalui Bagian Hukum menggelar roadshow sosialisasi Bantuan Hukum Bagi Masyarakat Miskin di Kelurahan Gedongkiwo pda Hari Selasa, 30 Juli 2024. Kegiatan ini merupakan salah ...